SEMINAR DAN WORKSHOP PENDIDIKAN MATEMATIKA 2014

Matematika merupakan disiplin ilmu yang tidak pernah bisa dilepaskan dari perkembangan peradaban manusia. Termasuk dalam prosesi lahirnya masyarakat ilmiah sebagai implikasi dari akselerasi pertumbuhan dan perkembangan teknologi informasi yang menjadikan aplikasi matematika sebagai piranti utamanya. oleh karenanya peran  profesionalisme guru sangat menentukan dalam menciptakan pembelajaran matematika yang kreatif, cerdas, mudah dan menyenangkan dalam menyeimbangkan progresi tersebut.
Berangkat dari hal tersebut di atas, maka kami bermaksud menyelenggarakan Seminar dan Workshop Pendidikan Matematika 2014 yang diselenggara­kan oleh Himpunan Mahasiswa Matematika (HIMKA) IAIN Syekh Nurjati Cirebon dengan ketentuan :

hari/tanggal        : Sabtu-Minggu / 1-2 November 2014
waktu                 : 07.00 s.d selesai
tempat                : Gedung IAIN Syekh Nurjati Cirebon Center (ICC)

pemateri
seminar : Agus Sampurno
Workshop : Dra Rini Marwati, M.Si

Kontribusi
Pemakalah : 30.000
Seminar
Umum : 45.000
Mahasiswa : 40.000
Workshop
Umum : 50.000
Mahasiswa : 45.000

0 comments:

Post a Comment